Kostum Terbaru The Amazing Spider-Man Yang Beda dari Spider-Man Sebelumnya !!


Peter Parker dengan kostum Spider-Man nya akan kembali melompati gedung-gedung dengan jaring laba-labanya di Musim panas tahun depan.
Tetapi dibalik topeng sang manusia laba-laba kini sudah tidak diperankan lagi oleh Tobey MaGuire yang sudah sangat melekat sekali dengan karakter Spidey di 3 film Spider-Man sebelumnya.
Kali ini Spidey diperankan oleh Andrew Garfield dan dengan semua pemain dan team yang baru pula.  Filmnya kali  ini tidak lagi Disutradarai oleh Sam Raimi, melainkan Marc Webb (500 Days of Summer).
Film ini baru saja merilis Poster terbarunya. Menampilkan sang Spider-Man baru Andrew Garfield sedang melompat dari atas gedung di tengah malam, dan bayangannya membentuk siluet logo laba-laba khas  


http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30253
 http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30257&d=1310684561
http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30255&d=1310684561
http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30260&d=1310684693
http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30254&d=1310684496
http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=30256&d=1310684561

Spider-Man.
Selain dibintangi Andrew Garfield, film ini uga dibintangi oleh Emma Stone, Denis Leary, Martin Sheen, Sally Fields, Julianne Nicholson, Campbell Scott, Rhys Ifan, Irrfan Khan, Annie Parisse, dan Chris Zylka.
Filmnya akan dirilis Tanggal 3 Juli 2012. Dibawah ini Sidomi tampilkan Posternya :

http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=27705&cid=18
http://www.deathfall.com/forums/attachment.php?attachmentid=27706&d=1297715973
 
sumber :


0 comments:

Posting Komentar