18 Foto Momen Tokoh Dunia Terbaik Sepanjang 2011

Kantor berita yang bermarkas di London, REUTERS merilis foto-foto tokoh terbaik karya fotografer Reuters dari seluruh dunia sepanjang 2011.
1. Ibu Negara Perancis Carla Bruni menyeka kening suaminya Presiden Prancis Nicolas Sarkozy dalam kunjungannya ke pasar di Fort-de-France, Sabtu (8/1/2011). Foto: REUTERS/Philippe Wojazer
2. Presiden AS Barack Obama bermain tenis meja melawan Perdana Menteri Inggris David Cameron di Globe Academy, London, Selasa (24/5/2011). Foto: REUTERS/Larry Downing

3. Michelle Obama memegang tangan komandan pesawat ulang-aling NASA dalam acara yang digelar untuk mengenang korban penembakan massa, di Tucson, Rabu (12/1/2011). Foto: REUTERS/Jim Young
4. Menlu AS Hillary Clinton pada saat keberangkatan menuju Tripoli dari Malta di pesawat militer C-17, Libya, Selasa (18/10/2011). Foto: REUTERS/Kevin Lamarque

5. Perdana Menteri Thailand terpilih Yingluck Shinawatra dikelilingi oleh wartawan di Bangkok, Jumat (1/7/2011). Foto: REUTERS/Damir Sagolj

6. Produser dan pemain film Harry Potter dalam premiere film "Harry Potter and the Deathly Hallows - Part 2" di Trafalgar Square, London, Kamis (7/7/2011). Foto: REUTERS/Dylan Martinez

7. Paul McCartney dan istrinya Nancy Shevell pergi usai upacara pernikahan mereka di Old Marylebone Town Hall, London, Minggu (9/10/2011). Foto: REUTERS/Kieran Doherty

8. Perdana Menteri Italia Silvio Berlusconi dan Presiden Argentina Cristina Fernandez de Kirchner dalam acara KTT G20 Summit di Cannes, Kamis (3/11/2011). Foto: REUTERS/Yves Herman

9. Presiden FIFA Sepp Blatter disela-sela kongres FIFA ke-61 di Hallenstadion, Zurich, Rabu (1/7/2011). Foto: REUTERS/Christian Hartmann

10. Presiden Perancis Nicolas Sarkozy dan Kanselir Jerman Angela Merkel dalam sebuah konferensi pers di Berlin, Jumat (17/7/2011). Foto: REUTERS/Fabrizio Bensch

11.Perdana Menteri China Wen Jiabao usai menghadiri pertemuan forum ekonomi di Berlin, Selasa (28/6/2011). Foto: REUTERS/Tobias Schwarz

12. Raja Jigme Khesar Namgyel Wangchuck dan Ratu Jetsun Pema berpose usai acara pernikahan mereka di Dzong Punkaha, Bhutan, Kamis (13/10/2011). Foto: REUTERS/Adrees Latif

13. Putri Eugenie dan Pangeran Harry menonton Epsom Derby di Epsom Racecourse, Inggris, Sabtu (4/7/2011). Foto: REUTERS/Suzanne Plunkett

14. Putri Monako Charlene tiba di upacara pernikahan agama di Istana Monaco, Sabtu (2/7/2011). Foto: REUTERS/Jean-Paul Pelissier

15. Pangeran William dan Catherine, Duchess of Cambridge dalam acara pernikahan mereka di Westminster Abbey, London, Jumat (29/4/2011). Foto: REUTERS/Toby Melville

16. Pangeran William membantu istrinya turun dari kereta kuda saat mereka tiba di Istana Buckingham, London, Jumat (29/4/2011). Foto: REUTERS/Andrew Winning

17. Presiden AS Barack Obama bersulang dengan ibu negara Michelle Obama di Ollie Hayes Pub, Moneygall, Senin (23/5/2011). Foto: REUTERS/Maxwell's/Pool

18. Ratu Elizabeth berbicara Pangeran William dalam kunjungan ke RAF Valley di Wales Utara, Jumat (1/4/2011). Foto: REUTERS/Christopher Furlong/Pool


sumber : http://cgeatpe.blogspot.com/2011/12/18-foto-tokoh-dunia-terbaik-sepanjang.html

0 comments:

Posting Komentar